Disable/Menonaktifkan Input Huruf atau Karakter dengan JQuery

Berikut ini adalah script/kode yang bisa digunakan untuk men disable / menonaktifkan input huruf dan karakter. Salin kode tersebut di bawah </body> atau di bawah textbox yang akan di disable juga bisa.


Kode untuk mendisable huruf / karakter atau hanya mengizinkan input berupa angka :

<script type='text/javascript'>
function removeNotAllowedChars($input) {
   $input.val($input.val().replace(/[^0-9]/g, ''));
}

$('#myText')
 .keyup(function() {
    var $input = $(this);
    removeNotAllowedChars($input);
 })
  .change(function() {
      var $input = $(this);
      removeNotAllowedChars($input);
  });

</script>


contoh : 
<input type="text" id="myText">
 letakkan kode disini

Ganti kode yang berwarna biru dengan id atau class input(textbox) atau text area yang ingin di disable karakter atau hurufnya.

Contoh textbox atau input yang sudah di disable seperti ini

Terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel di Blog ini. Tinggalkan kritik, saran, dan pertanyaan pada kolom komentar.